Deskripsi Produk :
Spice Rack Pop Up merupakan toples berbentuk pohon yang di gunakan untuk tempat penyimpanan bumbu – bumbu dapur yang sangat praktis untuk digunakan, tangkai spice rack di gunakan untuk mentisipkan toples yang tersedia.Spice rack juga dapat di gunakan untuk menyimpan pernak pernik agar tidak berantakan. model nya unik dan cukup menarik…


Spesifikasi :
6 Pcs penyimpanan dengan penutup pop-up + Batang Pohon
Features Produk :
Unique Tree Design
Memiliki 6 buah penyangga yang dapat Anda gunakan untuk meletak 6 buah kotak penyimpanan bumbu. Kini bumbu-bumbu masakan Anda lebih mudah diatur dan diletakkan tanpa membuat dapur Anda terlihat berantakan.
Pop-Up Spice Rack
Sistem penutup kotak penyimpanan menggunakan sistem Pop-Up sehingga Anda dapat menuang bumbu masakan tanpa perlu membuka kotak penyimpanan sepenuhnya.
Food Grade Material
Terbuat dari plastik yang telah terbukti aman sebagai tempat untuk menyimpan makanan.
